Terjemahan dan Polemik Penerjemah
Sebetulnya tanpa berkhianat sama sekali tidak mungkin, karena buku yang bagus bukan hanya bisa diterjmahkan kata per kata; jadi kita tidak cukup dengan hanya menguasai bahasa sendiri, tapi bahasa asing dan budayanya juga mesti kita kuasai. Jadi pekerjaan penerjemahan itu pekerjaan berat. Di tengah padat polusi kota Makassar, di Benteng Rotterdam tengah berlangsung Makassar International …